bertafakur mencengkram....
melafalkan bungkam....
terbesit tabu tentang dosa....
atas sadar penyesalan....
masih di sepertiga malam....
ku jadikan tempat termegah....
singgasana terkokoh nan tentram....
selama airmata menitik rintik membasahi sajadah insan....
memuhasabah diri tergenggam....
terbesit dosa khilaf lagi terencana....
ya rabb....
ya ilahi....
dzat yg sebaik-baik dzat....
tuntun dan bimbing kalbu kami....
hanya pada-MU lah kami meminta....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar